Tag: Billy
-

Selamat jalan, Billy…
Bukan manusia yang mengadopsi kucing, kucing yang mengadopsi manusia. Kalimat semacam itu biasa diungkapkan para pecinta kucing. Saya mengamininya. Di satu hari di tahun 2008 (atau 2009, lupa) seekor kucing berwarna putih dengan belang hitam di tubuhnya datang ke rumah. Ia meminta makan. Kami memberinya makan di halaman depan. Setelah kenyang, ia pergi. Lalu esoknya…