Tag: rivelin
-

Menyusuri 5 sungai yang membentuk Sheffield
September ini genap satu tahun saya di Sheffield. Selama setahun ini dengan serangkaian hal-hal yang saya alami di dalamnya, hampir tidak mungkin untuk tidak membandingkan dengan pengalaman tinggal di Leeds beberapa tahun lalu. Yang paling utama, saya banyak belajar hal-hal pertama ketika di Leeds. Cara naik bus, naik kereta, belanja di pasar, bayar dengan contactless…